HARI PENTING NASIONAL DI BULAN FEBRUARI

Download Tahun 2019 untuk Hari Besar Nasional pada Kalender bulan Februari beserta tanggalnya siapa tau butuh Informasi Liburan atau sekedar pengen liat kejadian peristiwa sejarah apa aja yang ada dalam Hari-hari penting. Apalagi di Hari Penting adalah sangat penting buat sebagian orang merencanakan aktivitas kesehariannya.


Berikut Daftar Hari Penting pada kalender Nasional di Bln Februari Tahun 2019/2020 Masehi


Hari Penting Nasional di Bulan Februari


Kamu bisa download Kalender hari yang penting di bulan Februari secara Nasional diatas walaupun bukan berformat xls, pdf, excel namun penting juga jika sudah didownload dapat dijadikan acuan.


Tanggal/bln Hari Penting/ Liburan
2 Februari Hari Lahan Basah Sedunia (Konvensi Ramsar)
5 Februari Peristiwa Kapal Tujuh Provinsi (Zeven Provincien)
9 Pebruari Hari Persatuan Wartawan Indonesia (PWI)
9 Februari Hari Kavaleri
13 Februari Hari Persatuan Farmasi Indonesia
14 Pebruari Hari Valentine
14 Februari Hari Peringatan Pembela Tanah Air (PETA)
19 Februari Hari KOHANUDNAS
20 Februari Hari Pekerja Nasional
21 Februari Hari Bahasa Ibu Internasional
22 Februari Hari Istiqlal
28 Februari Hari Gizi Nasional Indonesia

Untuk Kalender 2019, Terdapat satu momen penting bagi yang ingin memberi ucapan selamat valentine yaitu pada hari kasih sayang khusus bagi yang merayakannya di 2019.

Dalam almanak bulan Februari pada Kalender Nasional dipenaggalannya tidak ada yang berwarna merah ini berarti Hari Penting untuk bukan Libur Nasional.


Posting Komentar untuk "HARI PENTING NASIONAL DI BULAN FEBRUARI"