LAGU SELAMAT NATAL MAMA DAN NATAL YANG PERTAMA

CGTREND: Sambut Malam Hari Raya Natal, Dies Natalis, atau dalam bahasa Inggris Christmas, Noel, Nativity, Yuledite, adalah perayaan tahunan umat Kristen buat memperingati hari kelahiran Yesus Kristus. Kata Natal secara etimologi berasal dari bahasa Portugal berarti "kelahiran" jatuh pada tanggal 25 Desember setiap tahun. Berikut adalah lirik lagu selamat hari Natal dan Natal yang pertama, dapat dijadikan lagu Rohani saat Sekolah Minggu ataupun lagu paling enak serta menyentuh untuk paduan suara penggugah hati.




LAGU LIRIK SELAMAT NATAL MAMA
Teringat saat Natal bersama
Dikampung halamanku
Terkenang wajah mama papa
Yang aku kasihi

Bertahun sudah kita tak jumpa
Hati ini sangat rindu
Tuhan sertailah mereka

Kini satu lagi tahun berganti
Di hari hidup kita ini
Adakah kita kan bertemu
Adakah Tuhan…

Selangkah saja mau menghampiri
Pada hidup kita ini
Tuhan sertailah mereka

Bila kuingat kembali
Kasih sayangmu yang telah membesarkan daku
Ingin rasanya ku kembali
Pada manisnya masa kecilku dulu

Oh…oh…

Mama…
Selamat Natal Mama

Papa…
Selamat Natal Papa

Mama…
Selamat Tahun baru

Papa…
Selamat Tahun baru



LAGU SELAMAT NATAL MAMA DAN NATAL YANG PERTAMA



LAGU NATAL YANG PERTAMA
1. Lagu Natal yang pertama,
Dinyanyikan malaikat surga
Untuk para gembala domba
Di malam dingin di padang raya
Noel, Noel,
Noel Noel
T’lah lahir Raja Israel.
2. Terlihatlah bintang terang
Di timur bersinar cemerlang,
Menerangi muka bumi,
Sepanjang malam dan siang hari
Noel, Noel,
Noel Noel
T’lah lahir Raja Israel.


Penting: ini adalah Teks dan musik dari Lagu tradisional Inggris, ± abad ke-17


akhirkata cgtrend.blogspot.com mengucapkan "Selamat Hari Perayaan hari kelahiran Yesus Kristus di Hari Natal 2019, 25 Desember bagi saudara, sahabat umat Kristen di Indonesia juga dunia. Melalui Damai Natal Hiduplah sebagai Sahabat bagi Semua Orang sebagaimanan Tema Nasional PGI KWI Tahun 2019!.

Posting Komentar untuk "LAGU SELAMAT NATAL MAMA DAN NATAL YANG PERTAMA"